Terbayang dalam benakku,
Wajah manis yang sejak dulu menghiasi angan
Yang membuatku bermimpi,
Menoreh pesona rupawan,
buatku melambung tinggi,
namun..
tenggores hati dengan parasnya
Terlintas raut wajahnya kembali
Setelah lama ku mencoba lupa,
Karena ku sadar cinta ini tak layak bermuara di hati,
Karena dia miliknya,
KARENA DIA MENCINTAINYA...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar